May 23, 2018 - Kongres Advokat Indonesia

Day

May 23, 2018
PSI Diperiksa Bareskrim
INDOPOS.CO.ID – Sejumlah pengurus Partai Solidaritas Indonesia (PSI) memenuhi panggilan Badan Reserse Kriminal (Bareskrim), untuk menjalani pemeriksaan atas kasus dugaan curi start kampanye, Selasa (22/5). PSI menuding Bawaslu diskriminatif terhadap partai baru tersebut. Mereka yang datang adalah Ketua Umum PSI Grace Natalie, Sekjen Raja Juli Antoni, Wasekjen Satia Chandra Wiguna, Communication Strategist Andy Budiman, dan...
Read More
Pensiun, Ini Koleksi Vonis Artidjo Alkostar ke Koruptor
Artidjo Alkostar pensiun setelah 18 tahun menjadi hakim agung. Jabatan struktural tertingginya adalah Ketua Muda Mahkamah Agung (MA) bidang Pidana. Berikut ini sepenggal grafik vonis Artidjo ke koruptor. Jubir MA, hakim agung Suhadi, membenarkan pensiunnya Artidjo. Suhadi mengatakan Artidjo terakhir kali bersidang pada Jumat (18/5). “Hari ini sudah pensiun, perkaranya sudah selesai,” ucap Suhadi saat...
Read More
Audiensi dan Penyampaian Dokumen Hasil Eksaminasi oleh APPTHI kepada Dewan Pertimbangan Presiden RI
Audiensi dan Penyerahan Dokumen Hasil Eksaminasi atas Putusan Perkara Nomor 67/Pid.Sus/TPK/2015/PN.JKT.PST dan Putusan Perkara Nomor 01/PID/TPK/2016/PT.DKI oleh Pengurus Pusat Asosiasi Pimpinan Perguruan Tinggi Hukum Indonesia (APPTHI) yang dipimpin Dr. Laksanto Utomo, SH, MH, Ketua Umum APPTHI kepada Ketua dan Anggota Dewan Pertimbangan Presiden Republik Indonesia ini merupakan tindak lanjut atau follow up dari kegiatan eksaminasi...
Read More
Anak Berhadapan Hukum Jangan Disamakan dengan Orang Dewasa
SERANG, Bantennews.co.id – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) Republik Indonesia menggelar kegiatan peningkatan kapasitas aparat hukum dalam perlindungan dan penanganan anak yang berhadapan dengan hukum bertempat di Le Dian Hotel, pada Selasa (22/5/2018). Acara yang diikuti aparat penegak hukum baik dari unsur kepolisian, kejaksaan dan pengadilan dari empat daerah di Indonesia yakni...
Read More
Hakim Hukum Remaja AS Ini Bayar Denda Rp 508 Miliar Karena Sebabkan Kebakaran Hutan
TRIBUNJAKARTA.COM, OREGON- Seorang remaja berusia 15 tahun dijatuhi hukuman membayar ganti rugi hingga 36 juta dollar AS (sekitar Rp 508 miliar) setelah mengaku menjadi penyebab terjadinya kebakaran besar di hutan liar di Oregon, AS pada September 2017 lalu. Keputusan tersebut dibacakan hakim pengadilan di Hood River, Oregon, dalam persidangan yang digelar pada Senin (21/5/2018). Hakim...
Read More

TERPOPULER

TERFAVORIT

Dikukuhkan Jadi Ketua Dewan Pembina KAI, Bamsoet : Pekerjaan Rumah Kita Banyak untuk Sektor Penegakan Hukum
September 27, 2024
Lantik Pengurus, Ketua Presidium DPP KAI: Kita Wujudkan AdvoKAI yang Cadas, Cerdas, Berkelas
September 27, 2024
Dihadiri Ketua Dewan Pembina Sekaligus Ketua MPR RI, Pengurus DPP KAI 2024-2029 Resmi Dikukuhkan
September 27, 2024
Audiensi Presidium DPP KAI – Menkum HAM RI: Kita Mitra Kerja!
September 7, 2024
Diangkat Kembali Ketua Dewan Pembina Kongres Advokat Indonesia (KAI), Ketua MPR RI Bamsoet Dukung Pembentukan Dewan Advokat Nasional
July 25, 2024