April 29, 2020 - Kongres Advokat Indonesia

Day

April 29, 2020
Jakarta, Beritasatu.com – Subdit Resmob Ditreskrimum Polda Metro Jaya, membekuk delapan pelaku kasus ganjal mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM), dengan kerugian korban mencapai ratusan juta rupiah. Beberapa pelaku merupakan residivis alias penjahat kambuhan. Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Polisi Yusri Yunus mengatakan, delapan pelaku yang ditangkap berinisial D (42), K (29),...
Read More
JawaPos.com – Viral sebuah akun Instagram bernama Jual Beli Baby Sekarang. Akun tersebut menawarkan penjualan dan pembelian bayi. Akun tersebut mengatasnamakan sebagai panti asuhan Bhakti Luhur Tropodo yang berlokasi di Surabaya, Jawa Timur. Akun tersebut sudah memposting puluhan foto bayi. Seluruhnya ditawarkan kepada masyarakat bila ada yang berminat membeli. Harga yang dipatok pun beragam mulai...
Read More
Jakarta – Mahkamah Agung (MA) menurunkan hakim agung Prof Surya Jaya untuk menjadi ketua majelis peninjauan kembali (PK) mantan Ketua DPR Setya Novanto. Mantan Ketum Partai Golkar itu divonis 15 tahun penjara karena terbukti terlibat korupsi proyek e-KTP. Sebagaimana dilansir website MA, Senin (27/4/2020), kasus PK Setnov mengantongi register 32 PK/Pid.Sus/2020. Adapun anggotanya adalah hakim...
Read More

TERPOPULER

TERFAVORIT

Dikukuhkan Jadi Ketua Dewan Pembina KAI, Bamsoet : Pekerjaan Rumah Kita Banyak untuk Sektor Penegakan Hukum
September 27, 2024
Lantik Pengurus, Ketua Presidium DPP KAI: Kita Wujudkan AdvoKAI yang Cadas, Cerdas, Berkelas
September 27, 2024
Dihadiri Ketua Dewan Pembina Sekaligus Ketua MPR RI, Pengurus DPP KAI 2024-2029 Resmi Dikukuhkan
September 27, 2024
Audiensi Presidium DPP KAI – Menkum HAM RI: Kita Mitra Kerja!
September 7, 2024
Diangkat Kembali Ketua Dewan Pembina Kongres Advokat Indonesia (KAI), Ketua MPR RI Bamsoet Dukung Pembentukan Dewan Advokat Nasional
July 25, 2024