kompas.com — PEMERIKSAAN kasus Ratna Sarumpaet terus berlanjut. Laporan terus bergulir. Setidaknya ada 4 laporan di Polda Metro Jaya dan 2 laporan di Mabes Polri. Pasangan Capres dan Cawapres nomor urut 02 Prabowo-Sandi menjadi terlapor dalam semua laporan tersebut. Pemeriksaan berlangsung maraton. Guncangan politik bukan tak mungkin terjadi di depan. Ada tudingan, intelijen bekerja dalam...Read More
Sindonews.com, JAKARTA – Pakar pidana Universitas Islam Indonesia (UII) Yogyakarta, Muzakir, mengkritisi Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 48 Tahun 2018 tentang pelapor korupsi mendapat hadiah maksimal Rp200 juta. Muzakir menilai, PP itu sebagai sebuah pemborosan. Penilaian Muzakir itu didasarkan pada mahalnya biaya penanganan perkara tindak pidana korupsi. “Biaya penanganan hukum tindak pidana korupsi, dan kerugian yang...Read More
TEMPO.CO, Jakarta – Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, akhirnya angkat bicara atas kasus hilangnya wartawan asal Arab Saudi, Jamal Khashoggi, 59 tahun, di kantor konsulat jenderal Arab Saudi di Istambul Turki. Pada Sabtu, 13 Oktober 2018, Trump mengatakan dia tidak akan menjatuhi hukuman kepada Riyadh jika negara itu terlibat dalam dugaan pembunuhan Khashoggi. Dikutip dari...Read More