January 16, 2018 - Kongres Advokat Indonesia

Day

January 16, 2018
KY Rekomendasikan 58 Hakim Dijatuhi Sanksi
METROTVNEWS.COM, Jakarta: Komisi Yudisial (KY) merekomendasikan 58 hakim dijatuhkan sanksi karena terbukti melanggar kode etik dan pedoman perilaku hakim (KEPPH). Sebanyak 39 hakim terlapor direkomendasikan dijatuhi sanksi ringan (67,24%), 14 hakim sanksi sedang (24,134%), dan lima hakim sanksi berat (8,62%). Juru bicara KY Farid Wajdi menuturkan rekomendasi sanksi ini adalah hasil pemeriksaan melalui proses sidang...
Read More
Pengacara Jonru Ajukan Keberatan Dakwaan Jaksa
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Sidang kedua aktivis media sosial Jon Riah Ukur atau Jonru hari ini Rabu (15/1) kembali digelar untuk kedua kalinya di pengadilan neger (PN) Jakarta Timur. Tepat pukul 10.00 pagi tadi, agenda Pembacaan Nota Keberatan (Eksepsi) dilakukan oleh Penasehat Hukumnya yang mengajukan keberatan. Koordinator Tim Advokasi Jonru, Djudju Purwantoro menemukan banyak kesalahan formil...
Read More
APHA : RUU Hukum Adat banyak kerancuan
Jakarta (ANTARA News) – Asosiasi Pengajar Hukum Adat (APHA) menilai perlu ada koreksi mendasar terhadap Rancangan Undang-Undang Hukum Adat karena di dalamnya masih banyak kerancuan yang dapat merugikan kaum adat. Kerancuan itu antara lain tecermin dari nomenklatur RUU Masyarakat Adat yang memberikan pengertian masyarakat adat secara sempit, kata Ketua APHA Dr Laksanto Utomo saat memberikan...
Read More

TERPOPULER

TERFAVORIT

Dikukuhkan Jadi Ketua Dewan Pembina KAI, Bamsoet : Pekerjaan Rumah Kita Banyak untuk Sektor Penegakan Hukum
September 27, 2024
Lantik Pengurus, Ketua Presidium DPP KAI: Kita Wujudkan AdvoKAI yang Cadas, Cerdas, Berkelas
September 27, 2024
Dihadiri Ketua Dewan Pembina Sekaligus Ketua MPR RI, Pengurus DPP KAI 2024-2029 Resmi Dikukuhkan
September 27, 2024
Audiensi Presidium DPP KAI – Menkum HAM RI: Kita Mitra Kerja!
September 7, 2024
Diangkat Kembali Ketua Dewan Pembina Kongres Advokat Indonesia (KAI), Ketua MPR RI Bamsoet Dukung Pembentukan Dewan Advokat Nasional
July 25, 2024