May 22, 2021 - Kongres Advokat Indonesia

Day

May 22, 2021
TRIBUNTIMUR.COM – Nasib 75 pegawai KPK yang dinonaktifkan karena tak lulus Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) masih belum jelas. Meski Presiden Jokowi sudah menegaskan bahwa para pegawai yang tak lulus TWK tak bisa serta merta diberhentikan, namun para pimpinan KPK masih belum menentukan nasib Novel Baswedan dkk itu. Para pegawai yang tak lulus itu pun telah mengambil langkah melaporkan pimpinan KPK ke Dewan Pengawas dan Ombudsman RI. Sementara sejumlah pihak mengkritik penonaktifan 75 pegawai...
Read More
DETIK – Dosen Departemen Matematika Fakultas MIPA Universitas Indonesia (UI), Dr Sri Mardiyati, menggugat UU Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen ke Mahkamah Konstitusi (MK). Dia menuding ada kartel gelar profesor di Kemendikbudristek sehingga peraturan yang ‘menjegalnya’ harus dihapuskan. Hal itu tertuang dalam permohonan judicial review Sri yang memberikan kuasa kepada Maqdir Ismail dkk dan dilansir website MK, Jumat (21/5/2021). “Permohonan ini tidak...
Read More
REPUBLIKA – Rangkaian Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2020 belum usai hingga pertengahan 2021 ini. Pasalnya, hasil pilkada digugat ke Mahkamah Konstitusi (MK) dan melahirkan putusan yang memerintahkan KPU melaksanakan pemungutan suara ulang (PSU) maupun penghitungan surat suara ulang (PSSU) di sejumlah daerah. Saat KPU sudah menyelengarakan PSU hasilnya kembali digugat. Pada Jumat (21/5), MK menggelar pemeriksaan...
Read More
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Ketua DPD RI periode 2009-2016, Irman Gusman, menyampaikan curahan hatinya terkait penegakan hukum di Indonesia melalui buku. Lewat buku berjudul “Menyibak Kebenaran”, ia menyebut karya ini menjadi bahan perenungan kepada siapa saja yang menegakkan hukum. “Adanya cara penegakan hukum yang menghalangi keadilan, bahkan sampai intimidasi terhadap keluarga, termasuk adanya pembohongan publik melalui...
Read More

TERPOPULER

TERFAVORIT

Dikukuhkan Jadi Ketua Dewan Pembina KAI, Bamsoet : Pekerjaan Rumah Kita Banyak untuk Sektor Penegakan Hukum
September 27, 2024
Lantik Pengurus, Ketua Presidium DPP KAI: Kita Wujudkan AdvoKAI yang Cadas, Cerdas, Berkelas
September 27, 2024
Dihadiri Ketua Dewan Pembina Sekaligus Ketua MPR RI, Pengurus DPP KAI 2024-2029 Resmi Dikukuhkan
September 27, 2024
Audiensi Presidium DPP KAI – Menkum HAM RI: Kita Mitra Kerja!
September 7, 2024
Diangkat Kembali Ketua Dewan Pembina Kongres Advokat Indonesia (KAI), Ketua MPR RI Bamsoet Dukung Pembentukan Dewan Advokat Nasional
July 25, 2024