Sebagai kegiatan rutin Kongres Advokat Indonesia (KAI), Presiden KAI Adv. Tjoetjoe S Hernanto dan Sekretaris Jenderal Adv. Aprillia Supaliyanto, kali ini melakukan Comparative Study dari tanggal 12-18 November 2016. Yang dipilih sebagai tempat studi banding adalah negeri sakura. Di bulan peak season saat musim gugur ini KAI mendapat kehormatan menjadi tamu organisasi tingkat nasional Jepang...Read More